Berita

  • Ke Nikahan Lagiiiy…..

    04 September 2024 21:31:56 WIB Kalimundu
    Ke Nikahan Lagiiiy…..
    Kalimundu 07/01/24 Salah satu tugas abdi masyarakat di dusun adalah mengantarkan pernikahan warganya meski calon pengantinnya jauh diluar kota. Kalau dibilang pekerjaan kadang terasa berat, tapi harus, jadi mikirnya rada diplesetin, nganter manten bonus jalan-jalan. Dari situ bisa hilang semua capek ..selengkapnya

  • Yandu balita dengan kreasi PMT yang Menawan

    04 September 2024 21:30:16 WIB Kalimundu
    Yandu balita dengan kreasi PMT yang Menawan
    Kalimundu 06/01/24. Kebahagian seorang tukang masak adalah ketika melihat lahapnya yang menyantap masakan kita, dan itu dirasakan oleh ibu-ibu Kader Balita Rajawali Kalimundu saat dilaksanakannya POSYANDU Balita awal tahun 2024 ini. Dari buah karya Cheff Agni dan penyajian yang apik dari ibu-ibu hebat ..selengkapnya

  • Mendadak Jadi Taman Bermain Anak

    04 September 2024 21:28:15 WIB Kalimundu
    Mendadak Jadi Taman Bermain Anak
    Kalimundu 05/01/2024 Kunjungan TK PKK 106 Merten ke taman toga De Jamu & galeri_kompak Kalimundu pagi tadi merubah suasana hening di Padukuhan menjadi Hingar dan penuh cuitan dan riuhnya anak-anak kecil. Seperti sebuah pentas Sulap yang meriah, layaknya wahana bermain anak atau sebangsanya. Dengan ..selengkapnya

  • Selamat kepada Bamuskal terlantik

    04 September 2024 21:26:08 WIB Kalimundu
    Selamat kepada Bamuskal terlantik
    Sanden 04/01/2024 Pelantikan Bamuskal se-kapanewon Sanden periode 2024-2030, di Pendopo Kapanewon Sanden dipimpin langsung Panewu Sanden Bp. Deny Ngajis Hartono SSTP, dan dihadiri Dinas PemKal Forkompinkap plus, Bamuskal periode sebelumnya, Lurah dan Pamong Kalurahan se Kapanewon, Tokoh Masyarakat dan ..selengkapnya

  • Awal yang penuh semangat

    04 September 2024 21:22:23 WIB Kalimundu
    Awal yang penuh semangat
    Kalimundu 02/01/2024/ Terimakasih semangatnya Bapak/Ibu warga Padukuhan Kalimundu dan kader Toga yang tetap konsisten setiap hari rutin menjalankan piket Asman toga, dan hari ini tanpa diminta, ternyata ramai-ramai ke taman toga mengerjakan apa yang seharusnya. Dikomandani Ibu Ketua Asman Toga Kalimundu, ..selengkapnya

  • 3 LANGKAH TANGGAP TSUNAMI

    15 Mei 2024 14:21:23 WIB Gadingharjo
    3 LANGKAH TANGGAP TSUNAMI
    3 LANGKAH TANGGAP TSUNAMIGadingharjo - (15/05/24) Halo, Sedulur!Kali ini kami ingin memberikan informasi mengenai 3 Langkah Tanggap Tsunami 3 Langkah Tanggap Tsunami meliputi:1. Tanggap GempaSaat terjadi gempa bumi yang kuat, hindari area pantai dan sungai. Jika tinggal di area dekat pantai dan sungai, ..selengkapnya

  • DAERAH RAWAN, KECEPATAN DAN KETINGGIAN TSUNAMI

    15 Mei 2024 14:17:15 WIB Gadingharjo
    DAERAH RAWAN, KECEPATAN DAN KETINGGIAN TSUNAMI
    DAERAH RAWAN, KECEPATAN DAN KETINGGIAN TSUNAMIGadingharjo - (15/05/24)Halo, Sedulur!Kali ini kami ingin memberikan informasi mengenai Daerah Rawan Tsunami di Indonesia serta Kecepatan dan Ketinggian Gelombang Tsunami Seperti yang terlihat dari peta Indonesia di atas. Area berwarna merah adalah daerah ..selengkapnya

  • MENGENAL TSUNAMI

    15 Mei 2024 14:14:07 WIB Gadingharjo
    MENGENAL TSUNAMI
    MENGENAL TSUNAMIGadingharjo - (15/05/24) Halo, Sedulur!Kali ini kami ingin memberikan informasi mengenai apa itu tsunami dan penyebab dari tsunami Tsunami berasal dari bahasa JepangTSU artinya PelabuhanNAMI artinya GelombangJadi, tsunami adalah perpindahan badan air yang disebabkan oleh perubahan dasar ..selengkapnya