Kelapa Tua Harganya Semakin Merosot
RUSDIYANTO 23 November 2018 08:38:24 WIB
Harga kelapa tua di pasaran saat ini mengalami penurunan yang agak lama. Hal itu membuat beberapa petani kelapa pun memilih untuk mendiamkan saja buah kelapanya hingga nantinya jatuh sendiri dikarenakan tak dapat memanjat, dan jika diburuhkan tidak seimbang dengan hasil yang didapat.
"Bisa dibayangkan jika harga kelapa tua sekarang hanya mencapai Rp 1.500,- sampai Rp 2000,- untuk ukuran sedang dan besar ssdang untuk yang kecil hanya mencapai harga Rp 500,- sampai Rp 750,- sementara untuk upah buruh panjat sekitar Rp 350,- sampai Rp 500,- per butir tentu merugikan" papar Yulianto warga dusun Pranti.
Pilihan lain untuk para petani kelapa yaitu dijual Degan (kelapa muda) karena harganya jauh lebih laku yaitu Rp 3.500,- sampai Rp 4.000,- . Seperti Bapak Sutris, warga dusun Cubung ia membeli Degan kepada para petani dengan harga Rp 3.500,- kemudian ia jual ke tempat pariwisata di pantai dengan harga Rp 7.000,- sampai Rp 10.000,- per butir
Para petani pun berharap harga kelapa di pasaran segera naik ke harga semula yakni antara Rp 2.500,- untuk ukuran kecil sedangkan ukuran normal Rp 3.500,- sampai Rp 4.000,- rupiah perbutir.(war#)-ed
Komentar atas Kelapa Tua Harganya Semakin Merosot
Formulir Penulisan Komentar
Pengumuman
Kalender
LAGU
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENGUMUMAN HASIL UJIAN SELEKSI PAMONG KALURAHAN GADINGHARJO TAHUN 2025
- Visi Misi Kalurahan Gadingharjo 2021-2026
- DATA APARATUR PEMERINTAH KALURAHAN GADINGHARJO
- Badan Permusyawaratan Kalurahan 2024-2032
- LOWONGAN PAMONG KALURAHAN GADINGHARJO TAHUN 2025
- REALISASI PELAKSANAAN APBKAL T.A. 2024
- Pengumuman Lelang : Pemeliharaan Jalan Usaha Tani (Pembangunan Cor Blok Ngujung Karanganyar)
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
