Senam Masal di Lapangan Desa Gadingharjo

RUSDIYANTO 18 November 2018 18:51:39 WIB

Minggu, 18 November 2018 di Lapangan Desa Gadingharjo diadakan senam masal yang dihadiri kurang lebih seribu peserta senam masal, acara tersebut dimulai pukul 07.00 WIB

Peserta senam masal sangat antusias mengikuti gerakan instruktur senam, tak hanya ibu-ibu yang mengikuti senam tersebut namun ada juga anak anak remaja dan juga bapak-bapak yang mengikuti kegiatan senam masal tersebut .

Sesaat setelah acara dimulai tiba-tiba hujan turun lumayan deras namun tidak menyurutkan semangat untuk mengikuti senam hanya ada beberapa yang keluar barisan untuk berteduh, acara tersebut gratis tidak dipungut biaya namun tetap menggunakan kupon yang bisa di kumpulkan menjadi kupon undian dengan hadiah utama 3 ekor kambing dan juga sepeda.

Acara tersebut dimaksudkan dengan tujuan agar masyarakat sadar akan pentingnya kesehatan sehingga dengan senam dapat menarik perhatian untuk mengajak masyarakat menggerakkan badan sehingga tujuan dapat tercapai. (SH)

Komentar atas Senam Masal di Lapangan Desa Gadingharjo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License